Menampilkan 37 Hasil

JANGAN JADIKAN REMIDI SEBAGAI HOBI

Gondanrojo (06/12) – Pagi ini tepat sepuluh hari diselenggarakan PAS Gasal (Penilaian Akhir Semester) di MA Al Anwar Sarang. Pada hari terakhir ini raut ketegangan masih menghiasi wajah seluruh santri. PAS tahun ini istimewa dibandingkan …

Opening Penutupan Esktra

Drama Spektakuler Sepanjang Masa Alunan musik menegangkan mulai menyerbu pendengaran santri MA Al Anwar kala “iblis” memasuki panggung. Gaya tertawa yang khas membuat siapa saja akan tertarik melihatnya. Kostum merah dan bawahan hitam mendukung nuansa …

RInDU UGM

PULUHAN SANTRI EKSTRAKULIKULER FISIKA MASUKI RUANG RInDU Yogyakarta (2/02)- Puluhan siswi MA Al Anwar jurusan IPA yang mengikuti ekstrakulikuler fisika memasuki ruang RInDU (ruang inovasi daur ulang) di PIAT UGM. Mereka menyaksikan langsung pengelolaan seluruh …

KUNJUNGAN SERENTAK 700 WALI SANTRI

KUNJUNGAN SERENTAK WALI SANTRI   Kelulusan adalah hal penting dalam perjalanan kita mencari ilmu. Untuk mencapai kelulusan kita harus menuntaskan berbagai ujian tulis, maupun ujian praktik. Bila kita bersekolah di lembaga berbasis pesantren, ujian khas …

PRAKTIK MENALI KAFAN SEBULUM DIKAFANI

Kematian Adalah peristiwa yang sudah terikat pada kehidupan setiap manusia. Bagaimanapun kita megelak kematian akan tetap menghampiri. Meski dalam posisi, waktu, tempat apapun.   Sebagai umat islam kematian memiliki filosofi yang mendalam. Karena sangat penting, …

KALENDER BIRU SANTRI

Dalam kehidupan manusia, setiap saat terjadi pergantian waktu. Mulai jam, hari, minggu, bulan, hingga tahun. Untuk mengetahui perhitungnnya kita membutuhkan sebuah catatan perhitungan, benda ini sering kita sebut dengan kalender. Kalender pada umumnya memuat penanggalan …